Info Tentang Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11 Update Terbaru 2017 Gratis

Sedikit Info Seputar Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11 Terbaru 2017 - Hay gaes kali ini team Cyber Pekok, kali ini akan membahas artikel dengan judul Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11, kami selaku Team Cyber Pekok telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Cyber Pekok. semoga isi postingan tentang Artikel Android, Artikel Custom Rom, Artikel Samsung, Artikel Samsung Galaxy Gio S5660, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul: Berbagi Info Seputar Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11 Full Update Terbaru
link: Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11
"jangan lupa baca juga artikel dari kami yang lain dibawah"

Artikel Terbaru Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11 Update Terlengkap 2017

Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11


 Samsung Galaxy Gio

Hai para pengguna Galaxy Gio S5660, kali ini kalian sudah bisa menginstall atau mengupdate sistem operasi kalian ke Android 4.4.2 Kitkat dengan menggunakan CM11 unofficial. Walau menggunakan custom rom CM11 unofficial namun rasanya seperti menggunakan stock rom Android 4.4.2 Kitkat, malah seperti yang sudah kita ketahui fitur-fitur yang diberikan CyanogenMod melebihi stock rom atau rom bawaan pabrik. Oleh sebab itu banyak pengguna smartphone Android yang mengganti sistem operasi bawaannya ke custom rom, salah satunya ya CyanogenMod ini. Berikut Android Interlude akan memberikan tutorialnya.


Langkah I : Persiapan Update Samsung Galaxy Gio
  •  Garansi anda akan hilang jika anda mem flash CM11 ini.
  • Baterai terisi minimal 70%.
  • Tentu saja perangkat anda harus sudah di root.
  • Pastikan anda menggunakan CWM terbaru untuk menginstal Custom ROM ini jika tidak proses bisa saja gagal.
  • Backup semua data penting (SMS, MMS, Bookmark, kontak, Aplikasi, game dll) dan ROM anda saat ini menggunakan CWM.Nandroid backup.
  • ROM dan panduan dihalaman ini hanya berlaku untuk Galaxy Gio GT-S5660.
  • Kami atau developer tidak akan bertanggung jawab jika terjadi kerusakan pada perangkat anda.
  • Download dan install Samsung USB Driver disini
  • Aktifkan USB Debugging, untuk menghubungkan Android dengan PC dan SDK Android. Baca ini : Cara Mengaktifkan USB Debugging.

Langkah II : Download Bahan Update Samsung Galaxy Gio
  • Downlod file: cm-11-20131224-EXPERIMENTAL-gio.zip disini
  • Sebelum melanjutkan pastikan anda sudah menginstal CWM recovery terbaru (versi 6+) untuk bisa menginstal Custom ROM Android KitKat dan membackup semua data anda termasuk ROM anda (Nandroid backup).
Mungkin kalian akan butuh ini

Langkah III : Proses Update Samsung Galaxy Gio
  1. Matikan Galaxy Gio anda.
  2. Kemudian masuk ke Recovery Mode dengan cara tekan dan tahan tombol Home + power
  3. Lakukan Backup pada ROM
  4. Kemudian pilih Opsi Wipe data/factory reset
  5. Pilih Wipe cache partition.
  6. Buka Advanced > Wipe Dalvik Cache.
  7. Selanjutnya pilih Install zip from sd card > Choose zip from sd card > cari dan pilih file zip CM11 tadi
  8. Kembali ke menu utama Recovery dan anda harus memilih reboot system now
Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat telah selesai.



Jika atikel ini bermanfaat jangan lupa LIKE +1 dan SHARE! Terima kasih.


Itulah sedikit Artikel Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11 terbaru dari kami

Semoga artikel Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11 yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Cyber Pekok. jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca Cara Update Samsung Galaxy Gio Ke Android 4.4.2 KitKat dengan Custom ROM CM11

Related Posts :